Bursa transfer musim panas menjadi kunci dari sebuah klub menghadapi musim yang baru.
Tak terkecuali runner up Liga Inggris musim lalu, Manchester United
telah mendatangkan tiga pemain baru sejauh ini.
Mereka adalah Diogo Dalot, Fred dan Lee Grant.
MU dipercaya masih akan mendatangkan pemain baru keempat dan kelima sebelum bursa transfer musim panas ditutup di akhir Agustus nanti.
Ada sedikit kendala di internal Manchester United terkait kebijakan transfer mereka selanjutnya di musim panas ini.
Laporan itu menyebut terjadi sedikit perbedaan pendapat antara Jose Mourinho, pelatih MU dengan Ed Woodward wakil presiden direktur MU terkait transfer dua pemain yang memiliki posisi nyaris sama.
Jose Mourinho disebut-sebut menginginkan penyerang sayap Brasil yang saat ini bermain di Chelsea, Willian untuk berada di dalam skuadnya musim depan, sementara Woodward malah lebih condong untuk mendatangkan Cristiano Ronaldo alih-alih Wilian.
Cristiano Ronaldo sendiri seperti sudah banyak diberitakan telah mengumumkan akan meninggalkan Madrid dan disebut-sebut sedang menjalani komunikasi dengan Juventus.
Dipercaya salah satu penyebab agak tersendatnya pembicaraan antara Ronaldo dengan Juventus, karena Ed Woodward telah menghubungi Jorge Mendes dan menyatakan ketertarikannya untuk memulangkan pemain yang identik dengan nomor 7 itu ke Old Trafford.
Ronaldo disebut masih menunggu keputusan akhir dari MU sebelum memutuskan klubnya musim depan.
Salah satu alasan Woodward lebih memilih Ronaldo ketimbang Willian adalah karena Ronaldo bisa memberikan MU keuntungan besar tak hanya di atas lapangan, tapi juga di luar lapangan. Secara bisnis Ronaldo akan sangat baik untuk Manchester United.
Mourinho sendiri pernah bekerja sama baik dengan Ronaldo dan dengan Willian di masa lampau, hanya saja pelatih asal Portugal itu lebih tertarik mendatangkan Willan karena pertimbangan harga Willian yang lebih murah dan usia Willain yang sedikit lebih muda dari Ronaldo.
menyebut Madrid meminta uang 88-100 juta Euro untuk klub yang ingin menebus Ronaldo. Sementara menurut mirror.co.uk (29/06/2018) Chelsea hanya meminta 70 juta Euro untuk Willian.
Ronaldo saat ini berusia 33 tahun, sedangkan Willian 29 tahun.
Sumber
Tak terkecuali runner up Liga Inggris musim lalu, Manchester United
telah mendatangkan tiga pemain baru sejauh ini.
Mereka adalah Diogo Dalot, Fred dan Lee Grant.
MU dipercaya masih akan mendatangkan pemain baru keempat dan kelima sebelum bursa transfer musim panas ditutup di akhir Agustus nanti.
Ada sedikit kendala di internal Manchester United terkait kebijakan transfer mereka selanjutnya di musim panas ini.
Laporan itu menyebut terjadi sedikit perbedaan pendapat antara Jose Mourinho, pelatih MU dengan Ed Woodward wakil presiden direktur MU terkait transfer dua pemain yang memiliki posisi nyaris sama.
Jose Mourinho disebut-sebut menginginkan penyerang sayap Brasil yang saat ini bermain di Chelsea, Willian untuk berada di dalam skuadnya musim depan, sementara Woodward malah lebih condong untuk mendatangkan Cristiano Ronaldo alih-alih Wilian.
Cristiano Ronaldo sendiri seperti sudah banyak diberitakan telah mengumumkan akan meninggalkan Madrid dan disebut-sebut sedang menjalani komunikasi dengan Juventus.
Dipercaya salah satu penyebab agak tersendatnya pembicaraan antara Ronaldo dengan Juventus, karena Ed Woodward telah menghubungi Jorge Mendes dan menyatakan ketertarikannya untuk memulangkan pemain yang identik dengan nomor 7 itu ke Old Trafford.
Ronaldo disebut masih menunggu keputusan akhir dari MU sebelum memutuskan klubnya musim depan.
Salah satu alasan Woodward lebih memilih Ronaldo ketimbang Willian adalah karena Ronaldo bisa memberikan MU keuntungan besar tak hanya di atas lapangan, tapi juga di luar lapangan. Secara bisnis Ronaldo akan sangat baik untuk Manchester United.
Mourinho sendiri pernah bekerja sama baik dengan Ronaldo dan dengan Willian di masa lampau, hanya saja pelatih asal Portugal itu lebih tertarik mendatangkan Willan karena pertimbangan harga Willian yang lebih murah dan usia Willain yang sedikit lebih muda dari Ronaldo.
menyebut Madrid meminta uang 88-100 juta Euro untuk klub yang ingin menebus Ronaldo. Sementara menurut mirror.co.uk (29/06/2018) Chelsea hanya meminta 70 juta Euro untuk Willian.
Ronaldo saat ini berusia 33 tahun, sedangkan Willian 29 tahun.
Sumber
Belum ada tanggapan untuk "Mourinho dan Manajemen MU Beda Pendapat Soal Transfer Dua Pemain Top Ini"
Post a Comment